Tim K-9 Sat Samapta Polres Cimahi Lakukan Sterilisasi Gereja Untuk Keamanan Malam Tahun Baru

REDAKSI JABAR

- Redaksi

Selasa, 31 Desember 2024 - 16:14 WIB

5061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ANALISANEWS.ID 

Kota Cimahi – Menjelang pergantian tahun 2024 ke 2025 Tim K-9 Sat Samapta Polres Cimahi dipimpin oleh Ipda Arisman KBO Sat Samapta Polres Cimahi mensterilisasi tempat ibadah gereja Kristen Indonesia, Jl Pacinan No 32 Kel Cimahi Kecamatan Cimahi Tengah Kota Cimahi, Selasa (31/12/2024).

Selain Gereja Kristen Indonesia Tim K-9 Sat Samapta Polres Cimahi melanjutkan ke gereja Iqnatius, GBFA, dan gereja HBGP.

Kapolres Cimahi AKBP Tri Suhartanto mengatakan, sterilisasi dilakukan untuk memastikan keselamatan dan keamanan umat Kristiani yang akan melaksanakan perayaan malam pergantian tahun baru 2025 di gereja Kristen Indonesia.

“Kami ingin memastikan tidak ada ancaman keamanan di gereja-gereja di wilayah Kota Cimahi, ini merupakan komitmen kami dalam menjaga keamanan dan keselamatan masyarakat,” ujar AKBP Tri.

Pemeriksaan dilakukan secara menyeluruh, baik di dalam maupun di luar gedung, menggunakan alat metal detektor. Langkah ini bertujuan untuk mendeteksi potensi bahaya, seperti benda tajam, bom, dan zat berbahaya lainnya.

“Selama Sterilisasi di Gereja Kristen Indonesia tidak ditemukan adanya handak, barang berbahaya, atau barang yang diduga sebagai bom,” tandas AKBP Tri.

**Ipung**

Berita Terkait

Guna Penyelarasan Pembangunan Pemkot Cimahi Gelar Acara Sinkronisasi Kebijakan Politik Kepala Daerah
Peran Penting Data Statistik Sektoral Dalam Pembuatan Perencanaan
Lomba Tehnologi Tepat Guna Ajang Penyaluran Ide Kreatif dan Inovatif
Cimahi Peduli Ibu Wujud Cinta Dan Penghormatan Kepada Kaum Ibu
Pemkot Cimahi Sosialisasikan DAK Bidang Sanitasi Anggaran 2025
Walikota Cimahi Ngatiyana Sidak Pasar Atas Baru Jelang Idul Fitri 1446 Η
Ngatiyana Berikan Apresiasi Atas Dedikasi Dra Ike Garnika
Saresehan Budaya Ajang Penting Bahas Dinamika Kebudayaan Kota Cimahi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:58 WIB

Menjalin hubungan baik dan silaturahmi Babinsa Komsos dengan Staf Kecamatan  

Sabtu, 19 April 2025 - 08:56 WIB

Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 08:54 WIB

Babinsa Koramil 05/DM Komsos: Membangun Sinergi dan Komunikasi yang Harmonis dengan Warga

Jumat, 18 April 2025 - 08:57 WIB

Komsos Bersama Masyarakat di Warung Kopi, Babinsa Bangun Kedekatan dan Jalin Komunikasi Aktif

Jumat, 18 April 2025 - 08:54 WIB

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 08:52 WIB

Babinsa Ajak Pemuda Jaga Keamanan Desa Lewat Komsos

Jumat, 18 April 2025 - 08:48 WIB

Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan

Kamis, 17 April 2025 - 13:18 WIB

Dandim 0116/Nara dampingi Aster Kasdam IM dan Kabulog Aceh Tinjau langsung Lahan Tanam Padi dan Gudang Bulog

Berita Terbaru