Menjalin hubungan baik dan silaturahmi Babinsa Komsos dengan Staf Kecamatan  

REDAKSI NAGAN RAYA

- Redaksi

Sabtu, 19 April 2025 - 08:58 WIB

5015 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya– Salah satu bagian tugas Babinsa adalah untuk menjaga kondusifitas wilayah, maka Babinsa posramil Tripa Makmur Serda Mukiyat melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Staf Kecamatan, di Kantor Kecamatan Tripa Makmur, Sabtu (19/04/2025).

Hal itu guna untuk menjalin silaturahmi dan membahas hal-hal yang dapat membantu kepentingan masyarakat.

Babinsa posramil Tripa Makmur Serda Mukiyat mengatakan“tujuan Komsos ini adalah untuk menjalin hubungan baik dengan sataf kecamatan guna menciptakan komunikasi dan hubungan kerja yang bersinergi.

“Babinsa mengajak pihak kecamatan agar besama- sama mengajak masyarakat menjaga keamanan lingkungan, sehingga setiap saat kondisi keamanan wilayah dapat terjaga dan dapat dikoordinasikan guna mencapai hasil yang maksimal,”ujarnya.

Selanjutnya, seorang aparat kewilayahan yang bertugas di wilayah diwajibkan harus mampu membaur dengan masyarakat dari berbagai kalangan dan itu adalah wajib. Sinergitas antara TNI dan masyarakat wajib dilakukan dan terus ditingkatkan karena komunikasi itu penting untuk menjaga lingkungan tetap aman dan nyaman.

“Kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan tersebut merupakan salah satu pelaksanaan metode Binter TNI AD yang bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan TNI rakyat sehingga nantinya ke depan akan mempermudah dalam melakukan koordinasi guna menangani permasalahan yang timbul di wilayah,”imbuhnya.(Red)

Berita Terkait

Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan
Babinsa Koramil 05/DM Komsos: Membangun Sinergi dan Komunikasi yang Harmonis dengan Warga
Babinsa Koramil 02/Seunagan laksanakan karya Bhakti Bersihkan Halaman Kantor Keuchik Di Desa Binaan
Komsos Bersama Masyarakat di Warung Kopi, Babinsa Bangun Kedekatan dan Jalin Komunikasi Aktif
Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan
Babinsa Ajak Pemuda Jaga Keamanan Desa Lewat Komsos
Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan
Dandim 0116/Nara dampingi Aster Kasdam IM dan Kabulog Aceh Tinjau langsung Lahan Tanam Padi dan Gudang Bulog

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:58 WIB

Menjalin hubungan baik dan silaturahmi Babinsa Komsos dengan Staf Kecamatan  

Sabtu, 19 April 2025 - 08:56 WIB

Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 08:54 WIB

Babinsa Koramil 05/DM Komsos: Membangun Sinergi dan Komunikasi yang Harmonis dengan Warga

Jumat, 18 April 2025 - 08:57 WIB

Komsos Bersama Masyarakat di Warung Kopi, Babinsa Bangun Kedekatan dan Jalin Komunikasi Aktif

Jumat, 18 April 2025 - 08:54 WIB

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 08:52 WIB

Babinsa Ajak Pemuda Jaga Keamanan Desa Lewat Komsos

Jumat, 18 April 2025 - 08:48 WIB

Jalin hubungan yang baik Babinsa melaksanakan komsos dengan warga binaan

Kamis, 17 April 2025 - 13:18 WIB

Dandim 0116/Nara dampingi Aster Kasdam IM dan Kabulog Aceh Tinjau langsung Lahan Tanam Padi dan Gudang Bulog

Berita Terbaru