Peran Aktif Babinsa Dampingi Petani Padi di Desa Binaan

SYUKRI

- Redaksi

Rabu, 21 Mei 2025 - 11:40 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Kodim 0113/Gayo Lues Sertu Ali buzar Laksanakan Pendampingan petani Padi bersama kelompok Tani di Desa Rerebe, Kecamatan Tripe jaya, kabupaten Gayo Lues.Rabu(21/05/2025).

Tujuan dari pendampingan adalah upaya untuk mempercepat masa tanam dan bentuk kepedulian TNI khususnya Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya dalam membantu Pemerintah Daerah sebagai salah satu wujud nyata dilapangan, dalam mensukseskan ketahanan pangan di Kecamatan Tripe Jaya.

Kehadiran Babinsa di sambut baik oleh para petani. Mereka menjadi sangat bersemangat sekali dalam menanam padi. Panas dan teriknya matahari tak dihiraukannya.
Penanaman padi tersebut disesuaikan dengan penyuluhan dan arahan dari Dinas Pertanian setempat. Selain menanam padi, Babinsa juga membantu dalam menyiapkan dan mengolah lahan, sampai masa panen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diharapkan hal ini terus berlanjut sehingga para petani bisa ikut menciptakan swasembada pangan secara nasional sekaligus warga tidak sampai kekurangan pangan. Babinsa selalu menjadi yang terdepan dalam segala kegiatan, terutama dalam pendampingan dalam program swasembada pangan. Keberadaan Babinsa adalah sebagai motor penggerak kemajuan pembangunan untuk kesejahteraan masayarakat.

Berita Terkait

Babinsa Lakukan Pendampingan Pengecekan Tanaman Jagung
Sebagai Aparat Kewilayahan, Babinsa Tak Segan Bantu Petani Merawat Tanaman
Babinsa Komunikasi Sosial (Komsos) dengan petani bawang merah di desa binaan
Peduli Pendidikan, Babinsa Koramil 09/Putri Betung Ajarkan Matematika dengan Metode Gasing di SDN 1 Putri Betung
Semangat gotong royong, Babinsa Membantu Warga membangun rumah
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Binaan Desa Suri Musara
Babinsa Melaksanakan Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat Desa Binaan dalam Rangka Komsos
Kodim 0113/Gayo Lues temukan 3 Ha Lahan Ganja di Pegunungan di Desa Ekan, Kec. Pining Gayo Lues.
mgid.com, 569023, DIRECT, d4c29acad76ce94f