Kapolda Aceh Apresiasi Upaya Ditlantas dan Jajaran dalam Meminimalisir Angka Laka Lantas

ANALISA NEWS

- Redaksi

Selasa, 23 April 2024 - 18:26 WIB

5056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh — Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko menyampaikan apresiasi kepada Ditlantas dan jajaran dalam upaya meminimalisir laka lantas.

Hal tersebut disampaikan Achmad Kartiko saat memberikan arahan kepada para Kasat Lantas Polres Jajaran di Aula Pesat Gatra Ditlantas Polda Aceh, Selasa, 23 April 2024.

Achmad Kartiko juga mengingatkan kita semua agar jangan beranggapan korban laka lantas hanya sekadar angka, tetapi itu harus menjadi bahan evaluasi untuk mencari solusi menekan angka tersebut.

“Korban kecelakaan bukan hanya berbicara angka, tetapi bagaimana kita mengevaluasi menekan angka kecelakaan tersebut,” ujar alumni Akabri 1991 itu.

Dalam kesempatan itu, Achmad Kartiko juga menyampaikan tentang pentingnya berpikir kritis, analisis, dan evaluatif terhadap manajemen keselamatan berlalu lintas guna meng-eliminir kejadian laka lantas di wilkum Polda Aceh.

Di samping itu, ia juga mengajak masyarakat dan seluruh stakeholder untuk mendukung kepolisian, dalam hal ini Ditlantas Polda Aceh dan jajaran, dengan mematuhi rambu-rambu dan tertib dalam berlalu lintas. (HS)

Berita Terkait

Wagub Aceh Terpilih Periode 2025 – 2030 Dek Fadh Salurkan Bantuan Masa Panik Kepada Korban Kebakaran Pondok Pimpinan Abu Madrid Aidi LC.
Kisruh, Tim 01 Tidak Mau Tandatangan Rekap Suara, Usman Lamreng : Berilah Keteladanan Politik Yang Baik.
Ketua DPW Nasdem Aceh Akui Muzakir Manaf Dan Dek Fadh Unggul Peroleh 53,40 Persen Dari 100% Rekap TPS. Dan Berikan Ucapkan Selamat.
Pilkada Aceh Aman dan Lancar, Abu Razak Ingatkan Penyelenggara Tidak ‘Memantik Api’
Berdasarkan Hasil Hitungan Cepat. Muallem – Dek Fadh Unggul 62 Persen Pilkada Aceh 2024.
Koordinator UAS Aceh: Stop Klaim Dukungan Politik UAS Secara Sepihak
Dek Fadh: Angkat Guru Honorer Jadi PPPK Tanpa Tes Sebagai Penghormatan Pengabdian
Demi Martabat Aceh, saya minta Paslon Gub 01 Segera Stop Polalirasi Politik Aceh !

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 19:03 WIB

Dikonfirmasi Terkait Somasi Yang Ditujukan Kepada Pers, Ini Jawaban Ahmad Yusuf Ketua Aliansi Advokat Bertuah (Muflihun dan Ade Hartati)

Kamis, 21 November 2024 - 08:40 WIB

Cemarkan nama baik Ketum AMI di WG, RH di Laporkan ke Polda Riau

Rabu, 13 November 2024 - 12:21 WIB

Debat Pilkada Rohil 2024 Berlangsung Meriah, Pasangan “Bijak” Tampil Unggul!

Selasa, 12 November 2024 - 13:24 WIB

Paslon Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, H. Bistamam dan Jhony Charles, Disambut Meriah Saat Memasuki Ruang Debat Publik

Jumat, 16 Agustus 2024 - 20:34 WIB

Apresiasi Giat Seminar Kebangsaan dalam rangka Pilkada Damai 2024, Berikut Pujian Wakapolda Riau pada BEM se-Riau

Kamis, 1 Agustus 2024 - 17:50 WIB

Aksi Damai di Dinas Pendidikan Provinsi Riau, AMI Minta Copot Arden Dari Jabatannya dan Bertanggungjawab akan Carut – Marut PPDB 2024-2025 SMA-SMK

Selasa, 30 Juli 2024 - 19:25 WIB

Jam Komandan, Danrem 031/Wira Bima tatap muka bersama Prajurit dan PNS Jajaran.

Sabtu, 13 Juli 2024 - 18:12 WIB

Terobosan Baru Pengelolaan Sampah, Indra Pomi Sekdako Pekanbaru Tinjau Lokasi Pembangunan TPST

Berita Terbaru